SMAN Mojoagung akhirnya menembus Top 1000 sekolah berdasarkan rata-rata nilai Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) tahun 2021. Pada Tahun ini SMAN Mojoaging menempati peringat 688 tingkat nasional dan peringkat 113 tingkat Provinsi Jawa Timur. prestasi ini semoga menjadi penyemangat kenaikan peringkat pada tahun mendatang
thanks for info