SMAN Mojoagung menggelar beberapa kegiatan untuk menyemarakkan peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) Sabtu 1 Mei 2021. Meski masih dalam situasi pandemi, semarak Hardiknas berlangsung dengan upload foto personal seluruh Keluarga Besar SMAN Mojoagung pada twibbon.
Seperti diketahui Logo khusus untuk peringatan Hardiknas tahun 2021 menyerupai 2 hati yang tersambung sehingga menyerupai bentuk bintang. Di sekelilingnya terdapat 5 lingkaran.
Selamat Hari Pendidikan Nasional, Serentak Bergerak, Wujudkan Merdeka Belajar.